Friday, April 22, 2016

Hidup ini bukanlah suatu jalan yang datar dan ditaburi bunga melainkan adakalanya disirami air mata dan juga darah - Buya Hamka

Karena yang terbiasa berjuang tidak akan menyerah dengan 1 atau 5 sandungan kecil - Special Quote from My Best Friend, Aneuke Yu'dzia Mirzalline

Orang yang hartanya produktif insyaAllah tidak akan merasa berkurang

Tansah eling bondo dunyo mung sak geblaran, asline bondo sing disuwun wilujeng akherat - Pesan Eyang Kakung Djogokromoso ( Alm)

No comments:

Post a Comment